Lompat ke konten

12 Cara Bayar FIF Lewat ATM BNI Terbaru

Cara Bayar FIF Lewat ATM BNI Terbaru

FIF merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang pembiayaan yang sudah sangat memiliki nama di Indonesia. Namun tahukah kamu kalau ada banyak fitur menari yang di tawrkan FIF salah satunya adalah Bayar FIF Lewat ATM BNI dengan mudah.

Jadi para Nasabah Bank BNI bisa dengan mudah melakukan pembayaran angsuran FIF di Mesin ATM BNI. Kemudahan dalam melakukan transaksi pembayaran FIF ini merupakan sebuah langkah-langkah dari FIF untuk mempermudah para nasabah FIF.

Dengan melakukan pembayaran angsuran di mesin ATM tentu saja akan mempermudah konsumen untuk melakukan pembayaran. Jadi kamu ga perlu melakukan pembayaran angsuran ke Kantor FIF atau ke tempat lain cukup datangi mesin ATM BNI.

Jangan lupa siapkan juga nominal yang cukup untuk membayar angsuran yang berupa saldo ATM BNI. Namun di anjurkan sebelum melakukan pembayaran angsuran untuk CEK SISA ANGSURN BNI terlebih dahulu agar mengetahui pembayaran sebelumnya sudah masuk apa belum.

Dengan menggetahui pembayaran bulan sebelumnya sudah beres dan tidak ada transaksi yang bermasalah barulah melakukan pembayaran. Proses untuk melakukan pembayaran angsuran BNI menggunakan mesin ATM sendiri sangatlah mudah dan cepat.

Tutorial Cara Bayar FIF Lewat ATM BNI

Cara Bayar FIF Lewat ATM BNISebagai nasabah bank BNI kamu juga perlu tahu kalau bank BNI mendukung berbagai fitur pembayaran lainnya. Ada juga fitur pembayaran angsuran seperti FIF yang juga mendukung berbagai jenis perusahan keuangan lain seperti WOM, Adira, Home Credit dan lainnya.

Dengan melakukan pembayaran angsuran tepat waktu tentunya akan membuat kita terhindar dari yang namanya denda keterlambatan. Untuk lebih lengkapnya bisa ikuti langkah dari Cicilan.id berikut ini untuk tahapan bayar FIF di mesin ATM BNI selengkapnya.

  1. Datangi Mesin ATM BNI terdekat.
  2. Masukkan kartu ATM di slot kartu dengan benar.
  3. Pada pilihan bahasa silahkan pilih bahasa Indonesia.
  4. Selanjutnya masukkan PIN ATM BNI dengan benar.
  5. Pada halamana utma akan ada banyak pilihan menu transaksi, silahkan pilih menu .Menu Lain.
  6. Silahkan pilih menu Pembayaran.
  7. Lalu silahkan pilih menu Angsuran Kredit.
  8. Lanjutkan pilih menu Pembiayaan Lainnya.
  9. Selanjutnya masukan kode FIF (1004) dan dilanjutkan dengan nomor kontrak FIF kamu. jika sudah pilih menu Benar untuk melanjutkan.
  10. Selanjutnya pada Layar ATM akan menampilkan data pengguna. Jika semua data dirasa sudah benar maka silahkan pilih menu YA.
  11. Selanjutnya kamu diminta untuk memilih jenis rekening cicilan FIF, Pilihlah jenis rekening Tabungan.
  12. Maka transaksi sudah selesai, jangan lupa simpan struk bukti transaksi pembayaran.

Setelah semua proses pembayaran angsuran selesai jangan lupa simpan struk bukti transaksi. Kamu bisa menyimpan struk bukti transaksi sebagai bukti pembayaran jika suatu saat terjadi kesalahan data saat proses pembayaran. Meskipun kesalahan data sangat kecil bisa terjadi.

Kamu nasabah BNI kamu juga bisa melakukan pembayaran dengan mudah dan cepat menggunakan BNI Mobile Banking. Untuk urutan pembayaran angsuran menggunakan BNI mobile banking sendiri sebenarnya cukuplah mudah hampir sama dengan proses di ATM BNI.

Jika melakukan pembayaran angsuran di Aplikasi maka pengguna akan mendapatkan banyak kemudahan karena bisa melakukan transaksi kapanpun dan dimanapun. Maka dari itu nasabah BNI wajib tau mekanisme bayar menggunakan BNI Mobile Banking.

Untuk pembayaran di ATM BNI sendiri kamu akan di kenakan biaya admin sebesar Rp 4.000 yang akan otomatis masuk dalam tagihan. Jika dibandingkan dengan kemudahan yang di rasakan maka biaya admin segitu rasanya memang cukup mudah dan juga murah.

Biaya admin ini juga akan di kenakan jika Nasabah mengakses layanan lain seperti BNI Mobile Banking, BNI SMS Banking, BNI Internet Banking serta agen 46 untuk pembayaran. Jadi Biaya admin terbilang sama saja untuk beberapa layanan dari bank BNI.

Kesimpulan

Nah itu dia beberapa langkah mudah untuk melakukan pembayaran angsuran FIF menggunakan ATM BNI. Beberapa hal yang perlu di siapkan sebelum melakukan pembayaran diantaranya saldo yang cukup, biaya admin, no kontrak dan kartu ATM BNI.

Pembayaran menggunakan ATM BNI bisa menjadi salah satu opsi menarik bagi kamu yang memiliki angsuran FIF. Wajib tahu juga nih informasi menarik seperti CARA MENGGANTI NOMOR M BANKING BCA pada ulasan sebelumnya dari cicilan yang mungkin akan berguna bagi para nasabah bank BCA.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Exit mobile version