Lompat ke konten

10 Cara Pinjam Uang di Kredit Pintar : 100% di Terima

Cara Pinjam Uang di Kredit Pintar

Sebagai salah satu aplikasi pinjaman online yang cukup populer di Indonesia nama Kredit pintar pastinya menjadi tujuan melakukan pinjaman online. Untuk Cara Pinjam Uang di Kredit Pintar sendiri cukuplah mudah hal ini di tandai dengan persyaratan pengajuan yang mudah sekali.

Kredit Pintar Sebagai salah satu perusahaan pinjaman online yang sudah memiliki nama besar jelas Kredit Pintar banyak menawarkan hal menarik. Selain juga kemudahan dalam melakukan pinjaman kamu juga akan menjumpai kemudahan dalam melakukan pembayaran angsuran.

Kemudahan melakukan pembayaran angsuran kredit pinar bisa di tandai dengan banyaknya cara melakukan pembayaran. Namun untuk pembayaran paling mudah adalah lewat bank BRI, dimana ada banyak jenis Pembayaran Kredit Pintar Lewat Bank BRI yang bisa kamu pilih sebagai opsi.

Untuk mengajukan pinjaman uang di kredit pintar sendiri kamu hanya perlu menggunakan KTP saja. Untuk kredit pintar sendiri bisa mengajukan pinjaman tanpa anggunan asalkan semua syarat terpenuhi maka proses pinjaman akan sangat mudah di terima.

Pengajuan pinjaman oleh pengguna kredit pintar tentu saja di sesuaikan dengan jumlah limit yang diberikan. Limit kredit tentunya akan semakin tinggi jika pengguna aktif menggajukan pinjaman serat memiliki reputasi pinjaman yang bagus.

Cara Pinjam Uang di Kredit Pintar

Pinjam Uang di Kredit PintarSebagai salah satu aplikasi Pinjol yang sudah memiliki badan hukum yang kuat tentunya proses pinjaman disini akan sangat legal. Hal ini juga bisa di tandai dengan layanan Customer Service 24 Jam yang di sediakan kredit pintar untuk layanan konsumen.

Jika kamu berminat mengajukan pinjaman online maka ada beberapa hal yang perlu menyiapkan syarat pinjaman terlebih dahulu. Untuk lebih lengkap dan detailnya bisa ikuti ulasan Cicilan.id berikut ini menggenai proses Cara Pinjam Uang di Kredit Pintar yang benar.

Syarat Pinjam Uang Kredit Pintar

Sebelum pinjaman bisa di acc oleh kredit pintar tentu saja calon nasabah haruslah memuhi syarat pinjaman. Untuk syarat pinjaman di Kredit Pintar sendiri sangatlah mudah dan bisa di lengkapi dengan cepat. Semua proses hanya bisa di lakukan pada aplikasi Kredit Pintar saja.

  1. Warga Negara Indonesia, dibuktikan dengan dokumen seperti KTP.
  2. Usia minimal saat mengajukan pinjaman adalah 18 tahun.
  3. Berdomisili di Indonesia.
  4. Memiliki Rekening bank atas nama sendiri.

Empat syarat tersebut dirasa sudah cukup jika ingin melakukan pinjaman di aplikasi kredit pintar. Untuk pinjaman di kredit pintar sendiri tanpa jaminan atau Anggunan sehingga kamu ga perlu repot untuk mencari atau melakukan jaminan lainnya.

Proses Pengajuan Pinjaman

Setelah semua syarat untuk pengajuan pinjaman sudah terpenuhi dan kamu di rasa siap maka langkah selanjutnya adalah melakukan proses pengajuan pinjaman. Untuk pengajuan pinjaman di Kredit Pintar juga sangat mudah kok, dimana semua proses hanya bisa di lakukan di aplikasi kredit pintar saja.

  1. Buka aplikasi Kredit Pintar.Pengajuan Kredit Pintar
  2. Lakukan Registrasi dengan cara memasukan no HP yang aktif.
  3. Tunggu sampai dengan aplikasi mengirimkan kode OTP.
  4. Selanjutnya masuk ke proses verifikasi identitas dengan mengirimkan foto KTP.Syarat Kredit Pintar
  5. Verifikasi selanjutnya adalah melakukan foto selfi dengan memgang KTP.
  6. Selanjutnya mengisi data diri pada form online yang sudah di sediakan oleh aplikasi kredit pintar.
  7. Proses selanjutnya cukup penting, kamu wajib untuk Isi data rekening bank yang akan menerima dana pinjaman.
  8. Lalu masukan data tambahan seperti kartu kredit, BPJS Ketenagakerjaan, slip gaji perusahaan, ijazah terakhir, atau nomor HRD.
  9. Proses selanjutnya adalah mengajukan pinjaman, silahkan pilih nominal pinjaman dengan tenor.
  10. Jika sudah tunggu sampai sistem memverifikasi dan menyetujui pinjaman.

Itu dia serangkaian proses mudah mengajukan pinjaman kredit online di aplikasi Kredit pintar. Jika pinjaman kamu di setujui maka uang akan langsung di transfer ke Rekening yang kamu daftarkan pada aplikasi kredit pintar.

Proses pengajuan ini bisa memakan Waktu yang lama atau sebentar tergantung dari tim kredit pintar. Namun jika semua dokumen yang di minta lengkap serta pengguna memiliki reputasi yang bagus di BI Chek seharunya pinjaman bisa segera di proses.

Tips Melakukan Pinjaman Online Kredit Pintar

Ada beberapa tips manjur dari cicilan.id yang tentunya wajib oleh kamu ketahui saar akan mengajukan pinjaman online di kredit pintar. Beberapa hal ini mungkin akan sangat membantu kamu yang hendak mengajukan pinjaman dengan waktu yang mendesak agar cepat di ACC.

  • Lampirkan dokumen atau foto seperti kartu kredit, BPJS Ketenagakerjaan, slip gaji perusahaan, ijazah terakhir, atau nomor HRD untuk menaikan tingkat persetujuan agar dana pinjaman Anda bisa cair lebih cepat.
  • Memiliki reputasi yang bagus di BI checking.
  • Lengkapi semua dokumen dengan benar.
  • Pastikan rekening yang di daftarkan sama dengan nama di KTP.
  • Jumlah pinjaman tidak melebihi limit kredit.
  • Tenor Pinjaman sesuai dengan pendapatan.

Hal diatas bisa sangat berpengaruh pada proses pinjaman agar cepat di ACC. Jika semua data sudah lengkap maka bisa di patikan pengajuan pinjaman bisa di lakukan dengan proses acc yang cepat.

AHIR KATA

Nah itu dia beberapa hal yang mestinya kamu perhatikan saat akan mengajukan pinjaman dana segar di kredit pintar. Proses pengajuan kredit biasanya terjadi dalam waktu yang tidak terlalu lama apabila semua dokumen sudah lengkap.

Mengajukan pinjaman online tidak boleh sembarang, banyak hal yang perlu di perhatikan. Salah satu yang paling penting pastikan kamu tahu akan kemampuan kamu dalam melakukan pinjaman. Semoga bisa bermanfaat ketahui juga informasi menarik selanjutnya seperti Cara Membatalkan Pinjaman di Kredit Pintar pada ulasan sebelumnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Exit mobile version