Cara Bayar Kartu Kredit MNC via ATM BCA wajib sekali di ketahui oleh pengguna kartu kredit MNC itu sendiri. Dimana hadirnya kartu kredit memang untuk sebagian orang harus bisa di manfaatkan dengan baik.
Dengan adanya kartu kredit kita bisa melakukan pembayaran dengan fitur cicilan dengan mudah. Meskipun peran kartu kredit sudah mulai tergusur dengan hadirnya KREDIT ONLINE yang sedang marakan belakangan ini.
Untuk sebagaian orang yang tidak bisa mengatur keuangan dengan baik, kartu kredit bakalan menjadi momok yang menakutkan. Banyak kisah menggenai kegagalan mengelola kartu kredit yang tentunya sering kita dengar.
Salah satu kartu kredit yang sedang memiliki nama besar adalah Kartu Kredit MNC. Dimana kartu kredit jenis ini adalah kartu kredit yang di keluarkan oleh bank MNC kepada nasabah terpercaya mereka.
Bank MNC sendiri merupakan bank yang dibawah naungan MNC Group, setelah sebelumnya mengakuisisi PT Bank ICB Bumiputera, TBK. Kartu kredit MNC sendiri hadir dengan banyak pilihan tipe dan jenis kartu kredit.
Cara Bayar Kartu Kredit MNC via ATM BCA
Jika kamu pengguna kartu kredit MNC, ga perlu khawatir nih ada beberapa cara mudah untuk bisa bayar tagihan bulanan kartu kredit. Salah satu caranya adalah dengan menggunakan Bank BCA, dimana bank BCA juga mendukung beberapa pembayaran kartu kredit lainnya,
Dimana ada Cara Bayar Kartu Kredit MNC via ATM BCA dengan mudah dan cepat. Bisa menggunakan ATM BCA, Mobile Banking BCA dan juga Internet Banking. Berikut ini beberapa skema mudah yang akan Cicilan.id bagikan menggenai bayar CC MNC di ATM BCA.
Via ATM BCA
Untuk nasabah bank BCA memang sudah bisa bayar cicilan kartu kredit menggunakan bank BCA. Untuk caranya sendiri sangatlah mudah hampir sama dengan pembayaran angsuran lainnya di ATM BCA.
Beberapa hal yang perlu di persiapkan sebelum melakukan pembayaran adalah dengan pastikan dahulu saldo mencukup. Selanjutnya hawal no kartu kredit yang akan di input di mesin ATM BCA, untuk detailnya bisa ikuti langkah mudah berikut ini.
- Masukkan kartu ATM BCA ke mesin ATM
- Masukan pin ATM bca dengan benar
- Pada menu utama silahkan tap menu pembayaran
- Selanjutnya menu transaksi lainnya pada bagian bawah
- Lanjutkan dengan pilih menu lain-lain
- Silahkan masukan kode perusahaan (720214)
- Lanjutkan dengan masukan 16 digit nomor pada kartu kredit MNC.
- Jika sudah tekan proses, maka akan muncul informasi tagihan dan pengguna
- Saat merasa sudah benar, maka silahkan Masukkan jumlah tagihan lanjutkan dengan pilih benar
- Pembayaran selesai, jangan lupa simpan struk bukti transaksi
Mudah banget bukan untuk proses melakukan pembayaran cicilan kartu kredit MNC via ATM BCA. Jangan lupa siapkan atau hafalkan kode persusahaan MNC yakni 720214 yang di input sebelum memasukan nomor kartu Kredit MNC.
Sedangkan untuk no kartu kredit MNC bisa kamu jumpai pada bagian fisik kartu kredit itu sendiri. Untuk nominal angsuran atau pembayaran bisa pengguna input secara manual sendiri di mesin ATM.
Via MBanking BCA
Sebenarnya ada juga cara lebih mudah untuk bisa bayar tagihan MNC Via ATM BCA yakni dengan menggunakan Mbanking BCA. Dengan menggunakan Mobile Banking BCA tentu saja akan lebih mudah dan praktis.
Pengguna tidak perlu keluar rumah hanya untuk melakukan pembayaran angsuran. Bagi nasabah bank BCA yang sudah melakukan aktivasi bisa mencoba menggunakan langkah yang satu ini.
- Buka aplikasi M BankingBCA
- Lanjutkkan Pilih menu M
- Lalu tuliskan kode bank MNC 720124
- Silahkan pilih tagihan yang akan dibayarkan
- Selanjutnya pilih sumber rekening
- Lanjutkan dengan melakukan Konfirmasi pembayaran jika sudah benar
- Masukkan kembali pin M
- Maka Transaksi telah selesai, simpan bukti pembayaran
Itu dia beberapa tahapan mudah yang perlu kamu ketahui untuk Cara Bayar Kartu Kredit MNV via Mobile Banking BCA. Dimana semua cara diatas bisa kamu aplikasikan dengan mudah dan cepat untuk transaksi pembayaran CC MNC.
Jika sebelumnya kamu sudah terbiasa untuk melakukan pembayaran menggunkan Mobile banking maka cara ini bakalan menjadi pilihan utama. Selanjutnya kamu juga wajib tahu nih kalau proses pembayaran angsuran MNC bisa di lakukan menggunakan Bank Lainnya.
AHIR KATA
Jadi itu dia beberapa proses mudah yang mungkin perlu kamu pahami menggenai proses pembayaran Kartu Kredit di Bank BCA. Cara diatas juga berlaku untuk beberapa pembayaran kartu kredit jenis lainnya yang mendukung pembayaran di Bank BCA.
Jika harus memilih, maka proses pembayaran via Mbanking BCA bisa menjadi pilihan yang palung menarik untuk saat ini. Dimana proses pembayaran ini bisa kamu lakukan dengan mudah dan cepat, simak juga Biaya Transfer BRI Ke BCA di ATM dan Mobile Banking pada ulasan sebelumnya.